Patroli Gabungan yang diprakarsai oleh Seksi Ketentraman dan ketertiban Kecamatan Imogiri, dengan bergabungnya Polsek, Koramil Kecamatan Imogiri serta bantuan personal dari Sat Pol.PP Kabupaten Bantul.
Patroli ini bertujuan untuk menanggulangi pengeruhan tanah, penambangan pasir yang ilegal, karena memang wilayah Kecamatan Imogiri potensi kedua - keduanya.
Patroli gabungan ini dimulai Bulan April 2015, adapun jadwalnya adalah tanggal 14,22 dan 27 April 2015.
Adapun sasaran utama adalah Desa Kebonagung, Sriharjo, Selopamioro,Karangtengah, Wukirsari dan Girirejo. ( @pRi )